Cara Mengetahui Perbedaan Close dan Exit pada Excel Terbaru - Ini materi penting gak penting sebenarnya ya, tetapi daripada kita nantinya salah kaprah, ya mending kita pelajari terlebi dahulu apa persamaan dan perbedaannya ya. Eh iya kalau ada persamaannya, yang kita bahas perbedaan close dan exit koq. Jelasnya berbeda guys, seperti apa prakteknya, pastinya temen-temen semua sudah pernah mengalami, mungkin kurang perhatian saja. Klik juga Fungsi Freeze Panes Untuk Mengunci Kolom dan Baris pada Excel.
Tutorial Perbedaan Close dan Exit pada Excel Update - Ketika saya mengajar excel di annuriyyah sebuah madrasah pondok pesantren, saya sering menekankan kepada murid saya pentingnya Ctrl + W atau Close Workbook yang sedang aktif, ya biar formatnya hilang dan kita bisa membuat lembar kerja baru, itu sih intinya, tetapi terkadang temen-temen masih belum tahu apa perbedaan dari close dan exit ini. Untuk penjelasan lengkap dan detailnya, perhatikan gambar dan keterangan di bawah ini ya. Klik juga Kumpulan Shortcut atau Kombinasi Tombol Keyboard di Microsoft Excel.
Keterangan Tentang Close dan Exit :
Close :
- Menutup
- Shortcut : Ctrl + W
- Keluar
- Shortcut : Alt + F4
Perbedaan Close dan Exit pada Excel
EmoticonEmoticon